7 Jenis Media Sosial yang wajib di ketahui
Di kutip dari Kamus Besar Bahasa Indonesia online (media), Media yang berarti alat (sarana) komunikasi seperti majalah, radio,koran, televisi, film, spanduk, dan poster. Nah.! Jika kata sosial ( social ) berarti sesuatu yang berkenaan dengan hubungan atau interaksi masyarakat. Jadi jika definisikan media sosial adalah sarana yang digunakan oleh orang-orang maupun masyarakat umum untuk berinteraksi antara satu sama lain dengan cara menciptakan ( create ), berbagi ( sharing ), serta bertukar informasi ( exchange information ) dan gagasan dalam sebuah jaringan dan komunitas virtual ( virtual networks and communities ) . Media sosial adalah media daring atau lebih dikenal dengan nama media online,yang tujuannya adalah untuk dapat terhubung dengan para penggunanya tanpa harus berjumpa langsung atau luring, media social digunakan agar pengguna bisa dengan mudah berinteraksi dan berbagi yang dimaksud tersebut seperti blog, jejaring sosial, wiki, forum dan dunia virtual. Blog, jejaring soc